Category: Renungan Harian

01
Aug

Yesus Berkata-kata dalam Perumpamaan

Bacaan Alkitab Hari Ini: Matius 13:1-17 Yesus berbicara kepada orang banyak mengenai rahasia surga, melalui perumpamaan tentang sang penabur. Beberapa dari benih yang ditabur jatuh di pinggir jalan, beberapa di tanah yang berbatu-batu, beberapa di antara semak duri, dan beberapa jatuh di tanah yang baik. Hanya benih yang jatuh di tanah yang baiklah yang akan […]

31
Jul

Panggilan Berkomitmen Radikal

Bacaan Alkitab Hari Ini: Matius 12:38-50 Orang Farisi dan ahli Taurat meminta tanda dari Yesus. Kemudian Yesus berkata bahwa tidak ada tanda yang akan diberikan kecuali tanda Yunus. Setiap orang yang melakukan kehendak Bapa adalah saudara dan ibu Yesus. Penerapan Dalam Kristus, kita memiliki penggenapan tertinggi akan Nabi, Imam, dan Raja. Dialah gambaran sempurna Allah […]

30
Jul

Pengabdian Sejati

Bacaan Alkitab Hari Ini: Matius 12:22-37 Yesus menyembuhkan orang yang dirasuk setan sampai menjadi bisu tuli. Melihat hal ini, orang Farisi menuduh Yesus mengusir setan dengan Beelzebul. Kemudian Yesus mengatakan bahwa setan diusir dengan Roh Allah, dan Kerajaan Allah sudah datang di bumi. Penerapan Penting bagi kita untuk memiliki pemahaman tentang dosa yang tidak dapat […]

29
Jul

Yesus Adalah Tuhan

Bacaan Alkitab Hari Ini: Matius 12:9-21 Yesus melihat orang yang tangannya mati sebelah di rumah ibadat. Orang-orang berusaha mencari-cari kesalahan Yesus dengan bertanya apakah Hukum Taurat memperbolehkan menyembuhkan orang pada hari Sabat. Yesus menjawab bahwa mereka boleh berbuat baik pada hari Sabat, kemudian Dia menyembuhkan orang tersebut. Penerapan Akan selalu ada kebaikan yang perlu dilakukan […]

28
Jul

Istirahat yang Sesungguhnya

Bacaan Alkitab Hari Ini: Matius 12:1-8 Pada hari Sabat, murid-murid Yesus memetik bulir gandum dan memakannya. Orang Farisi melihat dan melaporkannya kepada Yesus. Namun, Yesus berkata bahwa Allah menghendaki belas kasihan dan bukan persembahan, dan Anak Manusia adalah Tuhan atas hari Sabat. Penerapan Ketika kita memikirkan cara menaati hari Tuhan (Minggu), kita tidak boleh melakukannya […]

27
Jul

Penghakiman & Belas Kasihan

Bacaan Alkitab Hari Ini: Matius 11:16-30 Yesus berkata bahwa angkatan ini sama seperti orang yang tidak menari pada hari-hari sukacita dan tidak berkabung pada hari perkabungan. Dia menegur mereka yang tidak bertobat, bahkan setelah melihat mukjizat yang diadakan Yesus. Yesus memanggil semua orang yang letih dan berbeban berat. Penerapan Dalam banyak hal, generasi kita hari […]

26
Jul

Dua Orang Besar

Bacaan Alkitab Hari Ini: Matius 11:1-15 Yesus berkata bahwa Yohanes Pembaptis, yang mempersiapkan jalan bagi Yesus, adalah yang terbesar di antara mereka yang dilahirkan oleh perempuan. Namun, siapa pun yang terkecil dalam Kerajaan Surga lebih besar daripada Yohanes Pembaptis. Sejak zaman Yohanes Pembaptis sampai sekarang, Kerajaan telah diserang. Penerapan Berdasarkan tindakan dan gaya hidup Anda, […]

25
Jul

Berpusat pada Kristus

Bacaan Alkitab Hari Ini: Matius 10:32-42 Barangsiapa mengakui Yesus di hadapan orang lain akan diakui Yesus di hadapan Bapa. Barangsiapa tidak memikul salib dan mengikuti Yesus tidak layak bagi-Nya. Barangsiapa kehilangan nyawa mereka bagi Yesus akan menerimanya. Penerapan Jika Anda harus memilih di antara anggota keluarga seperti orangtua atau anak dengan Yesus, siapa yang Anda […]

24
Jul

Dipanggil untuk Menjadi Berani

Bacaan Alkitab Hari Ini: Matius 10:16-31 Yesus berkata bahwa mengutus kedua belas murid adalah seperti mengutus domba ke tengah serigala; Dia menyuruh mereka supaya cerdik seperti ular dan tulus seperti merpati. Dia juga menyuruh mereka supaya jangan takut, karena Allah menyertai mereka. Penerapan Berapa banyak penganiayaan yang telah Anda alami pada masa lalu? Kita yang […]

23
Jul

Melakukan Pekerjaan Allah

Bacaan Alkitab Hari Ini: Matius 10:1-15 Yesus memanggil kedua belas murid dan memberi mereka otoritas untuk mengusir roh najis dan menyembuhkan setiap sakit penyakit. Mereka adalah Simon, Andreas, Yakobus anak Zebedeus dan Yohanes saudaranya, Filipus dan Bartolomeus, Tomas dan Matius pemungut cukai, Yakobus anak Alfeus, dan Tadeus, Simon orang Zelot dan Yudas Iskariot. Penerapan Jika […]